Sebagai Seller Shopee, Anda harus menarget dan berjualan dengan kata kunci yang banyak dicari pembeli. Kami percaya cara terbaik untuk menemukan kata kunci terbaik adalah dengan melakukan riset volume kata kunci.
“DataPinter sangat berguna untuk mengetahui performa suatu produk dari data yang tidak akan menipu saya”
Bpk. Prawira
Founder dari toko Anakita.
Temukan Lebih dari 100+ Kata Kunci Terkait
Tidak mengetahui kata kunci apa yang dicari pembeli bukanlah masalah. Temukan semua kata kunci terkait beserta jumlah pencariannya. Termasuk kata kunci tersembunyi yang tidak bisa diriset secara manual di Shopee.
1 Dapatkan semua kata kunci terkait, termasuk kata kunci tersembunyi
2 Lihat harga kata kunci yang direkomendasikan untuk beriklan
3 Download sebagai CSV dan buka di excel
Syarat dan Ketentuan
Copyright Datapinter - 2021
Danu.. baru saja mendaftar beberapa waktu lalu